Sering kita jumpai saat ini banyak sekali lkeluhan keluhan dari orang
tua yang memiliki anak nakal/bandel wajar atau tidak? Menurut saya itu hal yang
wajar apabila kondisi lingkungan disekitar dan pengaruh orang orang terdekat
demikian tetapi itu tidak wajar apabila kondisi di lingkungan dan orang orang
terdekat tidak seperti itu. Karena kenakalan anak atau sifat bandel anak ini
lebih banyak dipengaruhi oleh kondisi lingkungan di sekitar dan orang orang terdekat. Kita ketahi bersama
bahwa Allah SWT menciptakan anak dalam kondisai bersih suci ibarat kertas masih
polos tidak ada coretan coretan kemudian kita sebagai orang tua lah yang akan
mengolah kertas putih itu apakah akan kita penuhi dengan tinta hitam, merah,
kuning, hijau dll
Secara hitung menghitung pengaruh dari orang tua menghasilkan angka
sampai 80 % baru sisanya dari lingkungan 15% dan dari orang lain 5%
Betul saja pengaruh orang tua sangat besar disamping kita adalah guru
bagi anak anak kita untuk belajar hidup ada ikatan batin/emosional yang tidak
bisa lepas dari keduanya kususnya seorang ibu. Nah dari sini coba kita
flashback sebelum kelahiran anak kita saat masih dalam kandungan ibu mulai dari
awal satu bulan usia kandungan anak kita masih berupa gumpalan darah hingga
bulan kedua, ketiga dan pada bulan ke empat inilah Allah meniupkan ruh kepada
calon anak kita, hal yang paling perlu diperhatikan saat anak kita dalam
kandungan kususnya pada bulan ke empat kita sebagai orang tua harus bisa
menjaga sifat perilaku adab tata karma pemikiran dan perbuatan karena apa yang
akan kita lakukan pada saat itu akan dituangkan kedalam calon anak kita oleh
Allah jika kita selama menjalani hidup di usia kandungan anak kita kita selalu
berbuat baik, berperilaku baik sopan penuh adab tata karma dan sebagainya itu maka
anak kita kelak pasti akan mengikuti perilaku yang mirip atau hamper sama yang
kita lakukan saat itu dan begitu juga sebaliknya.
Dari sinilah awal mula anak kita memiliki sikap saat lahir nanti dia
akan mengikuti apa yang telah diperbuat oleh kedua orang tuanya, mengapa
demikian ?
Seperti yang saya bilang diatas ikatan batin antara orang tua dan anak
lah yang menghubngkan kita pada si anak tersebut sehingga sang anak akan berusa
melakukan apa yang ia ketahui melalui perbuatan perbutan kita orang tua jadi
kita tidak usah heran apabila nanti anak kita memiliki persamaan sikap dengan
kita sebgai orang tua karena dari situlah anak kita mengenal dan mengerti
kehidupan, entah itu nakal, baik, bodoh, pitar, cerdas dan sebagainya
Selanjutnya setelah sifat orang tua yang mempengaruhi nakal dan tidak
nya anak saat di kandugan sekarang sifat orang tua yang tidak kita sadari saat
anak kita sudah lahir dan sudah mulai bisa menirukan sesuatu yang dia lihat
hati-hati dengan yang satu ini karena memori anak yang masih dalam usia seperti
ini (1-4 tahun) sangat peka dan mudah sekali menyimpan apa apa yang dia lihat ,
hal yang paling kecil yang tidak kita sadari semisal kita meludah sembarangan
dan itu dilihat oleh anak kita itu akan berdampak sangat buruk bagi sang anak
dia berangapan kalua perbuatan itu adalah perbuatan yang boleh dilakukan anak
kita yang masih belum tau apa apa akan mencontoh dikemudian hari bahkan bila
anak kita cerdas dia akan mengembangkan perbuatan itu menjadi lebih parah lagi
dengan apa yang dilakukan oleh kita orang tua jadi berhati hatilah saat kita
berada dekat dengan anak kita yang masih dalam usia perkembangan.
Dari hal sekecil itu sampai hal yang besar bahaya yang membuat perilaku
anak kita tidak sesuai yang kita harapkan
Banyak hal yang tidak harus kita lakukan dihadapan anak anak kita yang
dalam masa perkembangan
-
Marah-marah
-
Berbicara
kotor/jelek/mengumpat ngumpat
-
Bertingkah
laku aneh
-
Meludah/kencing
sembarangan
-
Jail
-
Bertingkah
kurang sopan dll
Kalua kita bisa menghindari perbuatan perbuatan tersebut dihadapan anak
kita setidaknya kita bisa mengurangi sifat nakal yang muncul dalam anak kita
meski masih ada banyak factor lagi yang bisa mempengaruhi hal tersebut tapi
setidaknya kita telah berusaha untuk mendidik anak kita
0 komentar:
Trimakasih atas kunjunganya